ABSTRAK " SETIAP ANAK CERDAS : PANDUAN MEMBANTU ANAK BELAJAR DENGAN MEMANFAATKAN MULTIPLE INTELEGENCE-NYA = IN THEIR OWN WAY INTELLIGENCES " Semua anak itu pintar! Semua anak pada dasarnya cerdas dan ceria. Hanya saja kecerdasan uniknya mungkin kurang cocok dengan sistem pendidikan yang lebih menekankan keterampilan 3M-menulis, membaca, matematika-padahal setiap anak memiliki 8 kecerdasan den…