Buku ini berisi penjelasan singkat atas beberapa istilah dalam ilmu falak, terutama istilah-istilah ilmu falak yang terdapat pada buku-buku yang berbahasa Arab. Oleh karena itu, dengan buku ini istilah ilmu falak yang ada padanya dapat diketahui maksudnya serta dapat diketahui persamaannya dengan istilah-istilah yang lazim digunakan dalam dunia astronomi pada umumnya, sehingga buku ini bak umpa…