Text
Media pembelajaran paud: sumber belajar media pembelajaran dan APE/Sri Widayati Et.All;Editor:Nita Nur M.
" Media Pembelajaran PAUD : Sumber Belajar, Media Pembelajaran, dan APE "
Penulis : Sri Widayati dan Kartika Rinakit Adhe
Abstrak
Buku ini menjadi sangat penting bagi guru, calon guru, orang tua dan para pemerhati pendidikan anak usia dini sebagai buku acuan dasar dalam menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas. Buku ini sangat mudah dipahami juga disertai dengan contoh-contoh yang sangat mudah dilakukan dengan bahan yang ada disekitar kita. Buku ini dapat menjadi solusi dalam pengembangan media pembelajaran dan pengembangan alat permainan edukatif disekolah. Salah satu kelebihan dari buku ini adalah penulis membuat berbagai contoh APE yang dapat dibuat sendiri oleh guru sehingga hal ini akan memudahkan guru untuk dapat membuat APE tersebut yang dapat dimanfaatkan oleh anak didiknya. APE ini akan sangat bermanfaat karena akan menciptakan suasana belajar yang menyenangkan, suasana bermain yang sesungguhnya mereka sedang belajar. Buku yang berjudul Media Pembelajaran PAUD : Sumber, Media, APE ini merupakan buku yang menarik karena dikemas secara ringkas disertai gambar yang memudahkan pembaca untuk memahami isi kandungan yang terdapat didalamnya. Buku ini juga dijeadikan referensi bagi berbagai tulisan ilmiah sekaligus dapat dijadikan buku pegangan bagi guru-guru PAUD , khususnya dalam penyediaan media pembelajaran. Buku ini untuk dijadikan refernsi , juga media pembelajaran dan APE untuk para guru dalam menyiapkan pemberlajaran. (C.Nur Kamelia)
Kata kunci : Media pembelajaran, PAUD, APE
Pada Buku ini terdapat 6 BAB yaitu :
BAB 1 Konsep Sumber Belajar
BAB 2 Jenis Sumber Belajar
BAB 3 Konsep Media Pembelajaran
BAB 4 Konsep Alat Permainan Edukatif (APE)
BAB 5 Cara Pembuatan Media dan Alat Permainan Edukatif ( APE)
BAB 6 Tips Memilih Bahan dan Proses Pembuatan Media
M2200918 | Tersedia | ||
M2200919 | S 372.21 M | Ruang Sirkulasi Lantai 2 UPT Perpustakaan IAIN Curup | Tersedia |
M2200920 | Tersedia | ||
M2200921 | S 372.21 M | Ruang Tandon Lantai 1 UPT Perpustakaan IAIN Curup (Ruang Koleksi Umum) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain