Text
Hukum kejahatan bisnis teori dan praktik di era globalisasi/
AbstrakrnHukum Kejahatan bisnis teori & praktik di era globalisasi/ Prof. Dr. Romli Atmasasmita, S.H., LL.M.rnDalam buku ini membahas perkembangan historis, sosiologis, serta komparatif dan yuridis masalah berkaitan dengan aktivitas bisnis yang bertujuan memperoleh keuntungan finansial melalui cara-cara yang melanggar hukum (business crime) perkembangan dan problem utama kejahatan bisnis (business crime) yang dilakukan oleh perorangan dan suatu korporasi yang legal, baik bisnis dosmetik maupun bisnis internasional dalam perekonomian global. dampak global kejahatan bisnis ini mendorong dirumuskannya perundang-undangan yang tidak hanya bersifat regulasi (pengaturan), tetapi juga mencegah dan menghukum para stakeholder yang menyimpang. rnrnBuku ini sangat bermanfaat bagi mahasiwa program strata satu, maupun strata dua, selain penting bagi kalangan akademisi dan praktisi hukum, buku ini sangat dianjurkan untuk dibaca oleh para penegak hukum; polisi,jaksa,advokat,politisi dan para pelaku bisnis untuk memahami seluk beluk hukum kejahatan bisnis yang selama ini menggejala di dunia usaha atau bisnis.rn(Maisonah)rnrnKata kunci : Hukum, kejahatan bisnis
Tidak tersedia versi lain