Text
Ekonomi islam:sejarah konsep istrumen negara dan pasar / Akhmad Mujahidin
AbstrakrnEkonomi islam : sejarah, konsep, istrumen, negara dan pasar / Akhmad MujahidinrnEkonomi islam adalah sebuah sistem ekonomi yang menjelaskan segala fenomena tentang perilaku pilihan dan pengambilan keputusan dalam setiap unit kegiatan atau aktivitas ekonomi dalam mendasar pada tata aturan moral dan etika islam. Buku ini di lengkapi dengan literatur dengan pendekatan sejarah, konseptualisasi yang berisikan nilai-nilai dasar dan nilai instrumental dari ekonomi islam. secara konseptual buku ini memperkuat rumusan ilmu ekonomi islam sebagai sebuah disiplin ilmu yang mandiri dengan penegasannya dari sisi epistemologi, ontologi maupun aksiologi. (Dwi Arif Prayugo0rnrnKata kunci : Ekonomi islam
Tidak tersedia versi lain