Text
Belajar Mudah Ekonomi Islam:catatan kritis terhadap dinamika perkembangan perbankan syariah di indonesia / Cecep Maskanul Hakim
AbstrakrnBuku yang kemudian terlahir berjudul Belajar Mudah Ekonomi Islam : cacatan kritis terhadap dinamika perkembangan perbankan di Indonesia mudah-mudahan dapat memberikan khasanah keilmuan dan sekelumit pemikiran tentang perkembangan sejarah perbankan syariah di Indonesia. Pokok bahasan dalam buku ini terdiri dari : mengenal bank syariah, mengenal murabahah, mengenal obligasi syariah, mengenal produk syariah, mengenal tokoh ekonomi syariah, mengenal ekonomi syariah. Buku ini angat bermanfaat bagi Mahasiswa, Praktisi Perbankan. Disusun oleh: Eke Wince, SE. rnKata kunci: Ekonomi; perbankan syariah murbahah.rn
Tidak tersedia versi lain